Friday, July 17, 2009

Iklas

Disuatu kampung si fulan terkenal orang ahli ibadah suatu hari dia bermimpi dalam tidurnya. dia telah meninggal lalu tiba saatnya dia ditimbang amal baik dan buruknya dia sangat yakin sekali kalau timbangan kebaikannya lebih berat tiba saatnya ditimbang oleh malaikat ternyata timbangan keburukannya lebih berat si fulan bingung mengapa ? dia protes ke malaikat. malaikat ini pasti ada yang salah kata si fulan. mailikat balik berkata: seharusnya saya yang bertanya ke kamu. tiba tiba di tengah-tengah pedebatan timbangan berbalik amal kebaikannya jadi lebih berat mereka terdiam sejenak. malaikat bertanya ke si fulan. coba kau lihat ada apa koq timbangan kebaikannya jadi lebih berat. malaikat bertanya lagi sampai diulang 3 kali


si fulan pun bingung, akhirnya malaikat berkata itu kejatuhan sepotong roti. malaikat pun bertanya ada apa dengan sepotong roti, sifulan bingung dengan sepotong roti mengapa bisa menambah berat timbangannya. malaikat akhirnya membuka buku catatan kebaikan si fulan


Si fulan adalah orang susah, tidak punya kerjaan tetap, harus menafkahi anak dan istri. suatu ketika dia memdapat pekerjaan yang hasilnya tidak seberapa, lalu dia teringat anak istrinya dirumah dia ingin membahagiakannya dengan membelikan roti setelah mendapatkan roti dalam perjalanan pulang dia berjumpa dengan seorang gelandangan yang sangat memperihatinkan keadaannya niatnya pun berubah roti yang tadinya buat keluarga akhirnya diberikan gelandangan tersebut. sampai dirumah dia bercerita dengan keluarganya. keluarganya mendukung perbuatan si fulan.


Powered by Qumana


No comments:

Post a Comment